Anda memiliki banyak Font? tolong jangan di install semua, itu akan membuat sistem anda lelet, install ketika memerlukannya saja kemudian uninstall kembali. Ah sepertinya ribet? Adakah cara mudahnya? Tentu saja ... baca terus!
Gunakan NexusFont untuk mengelola semua font-font anda, jika anda ingin font yang bagus dan gratis silahkan download di Google Font, font disana gratis untuk anda gunakan di setiap design, presentasi ataupun project anda. NexusFont adalah aplikasi gratis yang difungsikan untuk mengelola font-font anda, dimana anda dapat mengelompokkan font anda kedalam group, melihat preview font dengan kalimat anda sendiri, mudah menginstall dan meng-uninstall font tanpa harus bersusah payah mengkopinya ke dalam folder windows/font dan ia juga portable, jadi anda tidak perlu mengintallnya ... cukup dijalankan saja programnya ... mudah bukan?
Dengan fitur portabilitasnya dapat membuat anda membawa aplikasi beserta font anda ke dalam removable disk seperti flashdisk dan memory card, jadi anda tidak perlu khawatir jika komputer tempat anda mempresentasikan diri tidak memiliki font yang anda gunakan. Jadi selalu bawa beserta file-file design, presentasi ataupun project anda yang membutuhkan font-font khusus.
Konten Blog
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Artikel Terkini
Ikuti kami di facebook
Artikel Populer
Labels
- Database (1)
- Management (1)
- software (17)
- Tips Software (2)
- Tutorial Software (2)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar